Lirik Lagu LAWAS: PENANTIAN - RAFIKA DURI
Posted by murtiatri
Minggu, 03 Mei 2020
Penantian - Rafika Duri
Dalam lamunan terlintas wajahmu
Lembut kau tersenyum pada diriku
Tergesa aku menyambut dirimu
Ingin kubersandar dalam pelukanmu
Tersentak aku dalam kenyataan
Bahagia hanya bayangan semata
Semakin kucoba meraih dirimu
Semakin jauh engkau berlalu
Rindu hati ini...menanti
Menanti hari bahagia kan tiba
Pilu....pilu hati ini
Bayangan dirimu
semakin samar menghilang.
Dalam lamunan terlintas wajahmu
Lembut kau tersenyum pada diriku
Tergesa aku menyambut dirimu
Ingin kubersandar dalam pelukanmu
Tersentak aku dalam kenyataan
Bahagia hanya bayangan semata
Semakin kucoba meraih dirimu
Semakin jauh engkau berlalu
Rindu hati ini...menanti
Menanti hari bahagia kan tiba
Pilu....pilu hati ini
Bayangan dirimu
semakin samar menghilang.
* * *
Categories:
Lagu Lawas,
R,
Tembang Kenangan
Related Post:
R